SELAMAT DATANG DI FIXON PARFUM

FixOn Parfum adalah parfum impor dari swiss dengan kualitas yang sangat bagus sehingga memberikan nuansa aroma yang berbeda dengan produk parfum lainnya.
FixOn Parfum hadir dengan kemasan simple, tidak mudah pecah, mudah dibawa, trendy parfum masa kini.
Pure Parfum ( bibit ) langsung kami hadirkan dari swiss sehingga ketahanan wangi mencapai 12 jam, dengan volume sebesar 35 ml memungkinkan pemakaian selama 30 - 60 hari meskipun dengan pemakaian 3 - 5 kali semprot per hari.

Minggu, 31 Agustus 2014

Pengetahuan tentang parfum / fragrance

Dalam berinteraksi dengan orang lain penting untuk kita menjaga agar tubuh tidak mengeluarkan aroma tidak sedap. Terutama dengan wanita, mereka sangat sensitif terhadap aroma. Wanita sangat menyukai pria yang harum karena ini berarti pria tersebut sangat respect terhadap dirinya sendiri. Untuk itulah kami membahas informasi yang berhubungan dengan parfume / fragrances sebagai pengetahuan bagi yang belum mengetahui dan merefresh bagi yang sudah mengetahuinya.

Fragrance / parfume terdiri dari beberapa jenis sesuai dengan jumlah konsentrasi atau campuran dari minyak dan air. Campuran atau konsentrasi ini mempengaruhi ketahanan aroma parfume. Semakin tinggi konsentrasi suatu parfume, semakin lama aroma tersebut dan semakin sedikit anda perlu memakainya.

Berikut pembagian jenis parfume :
  • Pure parfume : Adalah parfume murni, dengan konsentrasi tertinggi dibandingkan lainnya. Biasanya disebut dengan bibit parfume. Aromanya cukup lumayan tahan lama biasanya lebih dari 12 jam.
  • Eau De Parfume (EDP) : Jenis ini merupakan kedua dengan konsentrasi lebih sedikit dibandingkan Pure Parfume. Parfume jenis EDP ini juga mempunyai ketahanan aroma berkisar antara 5 - 10 jam. Banyak juga kita temukan parfume jenis EDP di pasaran umum, cuma memiliki harga yang mahal, karena konsentrasi minyak antara 10 - 15 %. 
  • Eau de Toilette (EDT) : Parfum / fragrance untuk pria biasanya adalah jenis ini. Konsentrasi minyaknya sekitar 4-9% , lebih sedikit jika di bandingkan EDP dan aromanya dapat bertahan 3-4 jam.
  • Eau de Cologne : Jenis terakhir ini adalah parfum dengan konsentrasi terendah sekitar 2-5 % , umumnya sering kita temui pada produk -produk pengharum untuk wanita. Aromanya dapat bertahan hingga 3 jam.
itulah pembagian jenis parfume berdasarkan konsentrasi campuran dan ketahanan parfume.

Next artikel : Pembagian jenis lapisan aroma / wangi parfume berdasarkan wangi awal, tengah dan akhir.

0 komentar:

Posting Komentar

About fiXOn Parfum

Di luncurkan sejak bulan september 2014, Parfum Merk fiXOn merupakan Parfum Asli Indonesia. Diciptakan khusus bagi penggemar parfum maupun masyarakat luas dengan segmen pengguna semua kalangan.


Varians :

fiXOn Parfum memiliki 6 jenis varians, di formulasikan dengan sangat teliti dan sesuai dengan selera orang Indonesia.


fiXOn Black, fiXOn Blue, fiXOn Green, fiXOn Purple, fiXOn Red, fiXOn Pink


Harga Rp. 90rb/btl untuk semua varians


Order Hub : Andi azka

0822 2030 2890 pin BB 7F8C54CF